GEBYAR LOMBA KREATIVITAS SISWA
2014
Tingkat SMP Se-Bandung Raya
Paket Keahlian Desain Komunikasi Visual (DKV)
A.
LOMBA FOTOGRAFI JURNALIS
Ketentuan Teknis :
1.
Peserta Lomba : siswa SMP / sederajat kelas VII / VIII / IX
di wilayah Kota Bandung dan sekitarnya (Bandung Raya)
Peserta wajib mendaftarkan
diri dan mengisi formulir pendaftaran yang telah disediakan oleh panitia serta
melampirkan fotokopi kartu pelajar (1 lembar).
2.
Pendaftaran lomba : GRATIS (tidak dipungut biaya apapun)
Formulir pendaftaran dapat diambil secara langsung di
kantor Humas SMKN 9 Bandung setiap hari kerja / sekolah mulai jam 09.00 s/d
15.00 WIB.
3.
Tema Lomba : “Potret SMKN 9 Bandung”
Karya foto harus
memunculkan Identitas / karakter SMKN 9 Bandung.
Visualisasi foto dapat berupa
kegiatan pembelajaran / fisik bangunan / sarana / lingkungan / dll.
4.
Alat : Kamera Digital (disediakan oleh
masing-masing peserta)
Jenis kamera digital yang
digunakan BEBAS (DSLR / DSLM / Digital pocket / kamera HP / gadget).
5.
Waktu Pelaksanaan : Mulai tanggal 1 s/d 10 Mei 2014
Waktu pelaksanaan pemotretan
(pengambilan gambar) untuk lomba dapat dilaksanakan pada hari Senin-Jumat (hari
kerja / sekolah) mulai jam 08.00 s/d 16.00 WIB.
6.
Lokasi pemotretan : Lingkungan kampus SMKN 9 Bandung
Jl. Soekarno-Hatta KM. 10
Bandung
7.
Karya Foto : Karya foto berupa shoft file
Karya berupa shoft file original
langsung dari kamera tanpa melalui proses editing / retauching secara digital
8.
Jumlah karya : Setiap peserta hanya mengirimkan 1 karya foto
9.
Pengumpulan karya : Hari Jumat – Sabtu,
9 - 10 Mei 2014
Karya dikirmkan secara
langsung melalui memori card / flashdisc kepada panitia lomba fotografi di
labkom DKV SMKN 9 Bandung mulai jam 09.00 s/d 15.00 WIB
10.
Kriteria Penilaian :
a. Keseuaian tema
b. Teknik pemotretan
c. Pesan yang disampaikan
11.
Hak Cipta : Milik Panitia Lomba
Hak Cipta untuk seluruh
karya yang diikutsertakan dalam lomba ini sepenuhnya menjadi milik panitia lomba.
12.
KEPUTUSAN DEWAN JURI TIDAK DAPAT DI GANGGU GUGAT
13.
Faslitas untuk Peserta :
Juara I s/d III : Sertifikat, piala, bebas SPP 1 tahun*
Juara Harapan I s/d III : Sertifikat, piala, bebas SPP 1 semester*
*(jika melanjutkan sekolah ke
SMKN 9 Bandung)
14.
Contact Persson : 085220193195 (Daliswana, S.Pd)
B.
WORKSHOP “DIGITAL
COLORING”
Ketentuan Teknis :
1.
Peserta Workshop : siswa SMP / sederajat kelas VII / VIII
/ IX di wilayah Kota Bandung dan sekitarnya (Bandung Raya)
Peserta wajib mendaftarkan
diri dan mengisi formulir pendaftaran yang telah disediakan oleh panitia serta
melampirkan fotokopi kartu pelajar (1 lembar).
2.
Pendaftaran Workshop : GRATIS (tidak dipungut biaya apapun)
Formulir pendaftaran dapat
diambil secara langsung di kantor Humas SMKN 9 Bandung setiap hari kerja /
sekolah mulai jam 09.00 s/d 15.00 WIB.
3.
Materi Workshop : Teknik Digital
Coloring Karakter Komik
Peserta akan diajarkan teknik
praktis menggambar karakter komik dan mewarnai gambar dengan teknik digital coloring menggunakan shoftware
adobe photoshop dengan metode ceramah, demonstrasi dan praktek.
4.
Peralatan workshop :
1)
Disediakan oleh panitia :
a.
Ruangan workshop full AC
b.
Scanner
c.
Kertas HVS
d.
Modul workshop
2)
Wajib dibawa oleh peserta :
a.
Pensil B / 2B
b.
Spidol hitam (kecil) &
Drawing Pen 02/ 03
c.
Laptop / netbook
d.
Mouse
e.
Maouse pad
3)
Disarankan juga untuk membawa :
a.
Flashdisc
b.
Modem external
5. Waktu Pelaksanaan : Hari Sabtu tanggal 10 Mei 2014
1)
Sesi I : mulai jam 13.00 s/d 16.00 WIB.
2)
Sesi II : mulai jam 09.00 s/d 12.00 WIB.
6.
Jumlah Peserta terbatas :
Sesi I : max 30 peserta
Sesi II : max 30 peserta
7.
Tempat / Lokasi Workshop : Laboratorium Komputer Paket Keahlian Desain Komunikasi Visual (DKV) SMKN 9 Bandung
Jl. Soekarno-Hatta KM. 10
Bandung
8.
Karya Workshop : Shoft file & print out
Karya workshop dapat dibawa
pulang oleh masing-masing peserta
9.
Faslitas untuk Peserta : Sertifikat & Modul
10.Contact Persson : 081321878688 (Aep Saepudin, S.Pd.)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
Terimakasih atas komentar yang anda berikan